Oke gan kita jumpa lagi saya Kang Fandi kali ini akan berbagi tips untuk agan yaitu tentang Tips Cara Menjauhkan Komputer Dari Virus.
sebenarnya banyak cara untuk menjauhkan / membasmi virus dari komputer yaitu dengan cara menginstal anti virus yang paling tinggi kualitasnya dan paling aman untuk masalah virus. tapi itu juga belum cukup itu hanya 60%-nya saja tapi hal itu juga wajib bagi setiap komputer untuk mempunyai anti virus, lebih mudahnya saya akan uraikan di bawah sini :
Cara Menjauhkan Komputer Dari Virus
hal pertama yang harus agan perhatikan untuk menghindarkan komputer agan dari serangan virus yaitu :
--- jangan terlalu banyak menginstal software yang bersifat portable, karena software portable adalah software langsung pakai dan masih meragukan dalam penyimpanannya di harddisk agan.
--- jangan terlalu sering menggunakan internet jika anda menggunakan anti virus yang bersifat nasional, jika komputer anda selalu conect pada internet di anjurkan menggunakan anti virus yang bersifat internasional dan selalu update pada saat conect internet.
--- jangan terlalu banyak download game / software yang menggunakan crack yang berbahaya, karena anti virus selalu mendeteksi crack game / software sebagai virus, bukan berarti agan tidak harus menghindarinya dengan cara tidak mendownload apapun, boleh saja asalkan tidak berlebihan.
--- jangan masuk pada website yang terlarang / yang telah di blokir oleh Google, karena web-web tersebut selalu mengandung mailware, trojan, worm, dll.
--- selalu scaning flashdisk atau hardware apapun yang masuk pada komputer anda.
--- jangan membiasakan komputer terlalu lama menyala pada saat tidak digunakan, lebih baik langsung di matikan untuk menghemat listrik gan... hehe...
--- jika menggunakan CD/DVD pastikan yang tidak bajakan, jika agan tau kalau itu CD/DVD bajakan lebih baik tidak di teruskan untuk memutarnya di CD/DVD ROM komputer agan, karena itu dapat ber-efek pada software video atau CD/DVD ROM komoputer agan.
Baca juga artikel Tips Mengatasi Black Berry Yang Lemot ----->
nah itulah sebagian cara untuk menghindarkan komputer agan dari serangan virus, walaupun virus itu hanya sedikit tapi lama kelamaan akan berkumpul menjadi banyak dan besar, karena pada umumnya anti virus tidak bisa mendeteksi virus yang berkapasitas sedikit/kecil jadi agan juga harus berhati dan mencegahnya saja sebelum itu terjadi. INGAT PADA DASARNYA MENCEGAH ITU ADALAH PERBUATAN YANG LEBIH BAIK DARIPADA MENGOBATI. WAPADALAH..... WASPADALAH..... WASPADALAH.....
Terima kasih telah membaca artikel Tips Cara Menjauhkan Komputer dari Virus . Jika Anda ingin copy-paste / menyalin sebagian ataupun keseluruhan dari artikel ini, harap anda mencantumkan link berikut Tips Cara Menjauhkan Komputer dari Virus sebagai sumbernya atau anda bisa copy permalink dibawah ini.
0 comments "Tips Cara Menjauhkan Komputer dari Virus", Baca atau Masukkan Komentar
Post a Comment