Cara Membuat Blog Pemula

Cara Membuat Blogger Pemula

Kali ini Kang Fandi akan membahas tentang cara membuat blog, karena tiba-tiba saja ada temen saya cewek tanya" nih, gimana caranya buat blog,, hahahag... padahal ini dianya baru tahu. langsung saja gan........!!!



Cara Untuk Membuat Blogger Untuk Pemula


1. agan harus punya akun Gmail dulu , kalau belum daftar disini 

2. setelah agan isi semua kolom pendaftarannya agan log in di Gmail seperti gambar panah merah di bawah :


Cara Untuk Membuat Blogger Untuk Pemula

3. dan nanti agan sudah masuk pada google akun agan, tampilannya akan seperti gambar panah merah di bawah, profil akun anda (lingkaran 1), nama akun anda (lingkaran 2).

Cara Untuk Membuat Blogger Untuk Pemula

4. agan pilih pada menubar atas Google ----> 'More' (lingkaran 1) dan pilih 'Blogger' (lingkaran 2) seperti gambar panah merah di bawah / langsung masuk ke blogger akun disini :

Cara Untuk Membuat Blogger Untuk Pemula

5. setelah log in di blogger agan akan masuk di halaman 'Blogger Home', dan agan klik 'New Blog / Blog Baru' seperti gambar panah merah di bawah ini :

Cara Untuk Membuat Blogger Untuk Pemula

6. setelah itu agan isi kolom 'Title' (nama blog) dan 'Address' (URL blog) , lalu pilh 'Tema' yang akan di gunakan dan klik 'Create Blog!', lihat gambar di bawah ini :

Cara Untuk Membuat Blogger Untuk Pemula

8. dan selanjutnya blog agan sudah siap untuk berjalan dan mulailah menjadi blogger sejati yang terus berkarya.

Baca juga artikel Cara Backup Dan Mengganti Template Blog ----->

Catatan : usahakan saat membuat 'Title' blog anda sama dengan 'URL' blog anda, agar Google dapat mudah membacanya dan pakailah 'URL' yang mudah di mengerti Google, contoh --> Title : Tips Trik Kang Fandi | URL :  kang-fandi.blogspot.com (jangan ditiru ini hanya contoh) , jangan menggunakan nomor / tanda titik (.) pada blog karena itu menyulitkan Google untuk membacanya.  

Terima kasih telah membaca artikel Cara Membuat Blog Pemula . Jika Anda ingin copy-paste / menyalin sebagian ataupun keseluruhan dari artikel ini, harap anda mencantumkan link berikut Cara Membuat Blog Pemula sebagai sumbernya atau anda bisa copy permalink dibawah ini.

0 comments "Cara Membuat Blog Pemula", Baca atau Masukkan Komentar

Post a Comment